Rabu, 23 Maret 2011

Kode Rahasia Ponsel

Berikut dibawah ini adalah kode-kode rahasia ponsel untuk merk Sony Ericsson, Nokia dan Motorola. Cara menggunakanya ketikkan kode-kode tersebut dari posisi ponsel standby yaitu posisi dimana ponsel tidak dalam membuka menu.


SONY ERICSSON
1. Melihat nomor IMEI (International Mobile Equipment Identity), tekan *#06#

2. Merubah bahasa menjadi bahasa inggris, tekan *#0000#

3. Mengunci ponsel agar hanya bisa memakai satu sim card, tekan <**< dan kode nomor SIM Lock ponsel.

4. Melihat service info, service settings (mengaktifkan atau menonaktifkan fungsi charging pada saat menggunakan kabel USB), service test, text label, atur contras, tekan >*<<*<*

5. Mengaktifkan atau menonaktifkan fungsi SILENT, tekan dan tahan tombol pagar/kres (#)


NOKIA
1. Melihat IMEI (International Mobile Equipment Identity), tekan *#06#

2. Melihat versi software, tanggal pembuatan dan kompresi software, tekan *#0000# atau *#9999#

3. Melihat status call waiting, tekan *#43#

4. Melihat nomor private number/nomor pribadi yang menghubungi ponsel, tekan *#30#

5. Melihat nomor pengalihan panggilan untuk pengalihan semua panggilan, tekan *#21#

6. Melihat nomor panggilan masuk pada pengalihan panggilan :
-jika tidak dijawab, tekan *#61#
-jika diluar jangkauan, tekan *#62#
-jika sibuk, tekan *#67#

7. Merubah logo operator, tekan *#67705646#

8. Melihat status sim lock, tekan *#746025625#

9. Reset setelan (kembali ke setelan awal/pabrik), tekan *#7780# dengan kode 12345

10. Format memory ponsel, tekan *#7370# dengan kode pengaman 12345 atau matikan ponsel lalu tekan dan tahan tombol OK/YES * 3 secara bersamaan

11. Reset time ponsel dan skor game, tekan *#73#

12. Melihat kode pabrik/factory code, tekan *#7760#

13. Menampilkan nomor seri ponsel, tanggal pembuatan, pembelian dan servis terakhir, serta transfer data, tekan *#92702689#

14. Melihat kode pengaman ponsel, tekan *#2640#

15. Melihat IP hardware bluetooth, tekan *#2820#

16. Mengaktifkan EFR
-kualitas suara terbaik, tekan *#3370#
-kualitas suara terendah, tekan *#4720#
Gunakan kode yang sama untuk me-non aktifkan

17. Mengalihkan panggilan masuk kenomor tujuan
-semua panggilan masuk, tekan **21*nomor tujuan#
-tak terjawab, tekan **61*nomor tujuan#
-jika sibuk, tekan **67*nomor tujuan#

Catatan : Tombol OK/YES adalah tombol yang digunakan untuk mengangkat telepon masuk dengan warna hijau.


MOTOROLA
Untuk memasukan kode pada ponsel Motorola harus melalui mode pause ([]), mode/kode itu akan muncul dengan tekan dan tahan tombol *.

1. Melihat IMEI (International Mobile Equipment Identity), tekan *#06#

2. Membuka tombol,
Tekan bersamaan * 7

3. Memilih line telepon -(gunakan untuk menulis sesuatu di bawah nama provider, tekan
[][][]008[]1[]

4. Menambahkan phonebook di menu utama, tekan
[][][]105[]1[]

5. Menambahkan pesan di menu utama, tekan
[][][]107[]1[]

6. Copy memory SIM, tekan
[][][]108[]1[]

7. Pilihan teknis, tekan
[][][]113[]1[]

8. Frequency menu pencari :
-Slow, tekan
[][][]101[]1[]
-Medium, tekan
[][][]102[]1[]
-Fast, tekan
[][][]103[]1[]

9. Mengaktifkan EFR, tekan
[][][]119[]1[]

10. Mengganti kode PIN, tekan
[][][]004[]1[]

11. Membuka blok menggu-nakan nomor PUK, tekan
[][][]005[]1[]

Jika nomor terakhir adalah 0 untuk me-non-aktifkan fungsi tersebut.

Catatan : Tidak semua kode diatas dapat digunakan pada semua tipe, ada beberapa kode yang berfungsi hanya pada tipe-tipe tertentu serta terdapat perbedaan fungsi untuk beberapa tipe.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan lupa Postingkan komentar.....!!!!!!