Rabu, 26 Januari 2011

Rangkaian Sirine Polisi

Dengan memanfaatkan charge dan discharge kapasitor dan osilasi yang dihasilkan tansistor NPN dan PNP. Maka didapatkan sinyal dengan frekuensi tertentu. Jika sinyal ini kita masukkan ke speaker maka maka akan dihasilkan bunyi yang unik tergnatung frekuensinya.
Dengan rangkaian ini maka bisa di dapatkan bunyi seperti sirene polisi
Saat push on aktif maka kapasitor 10u dalam posisi charge melalui resistor 22K. Saat push onn dilepas maka kkapasitor 10u discharge melalui 100K dan 47K, yang kemudian mengaktifkan BC108B (karena basisnya mendapat tegangan melalui 47 K).

Nb. untuk tr 2N3702 dapat diganti dengan tipe TIP seperti TIP147, TIP32

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan lupa Postingkan komentar.....!!!!!!